RADARCIREBON.ID – minuman yang di hasilkan dari biji kopi yang digiling dan diseduh dengan air panas. Secangkir kopi hitam tanpa tambahan apa pun hampir tidak mengandung kalori, lemak, atau karbohidrat.
kopi juga kaya antioksidan yang baik untuk kesehatan jantung. Namun tanpa di sadari, kebiasaan minum kopi bisa menjadi penyebab penambahan berat badan. Alih-alih menurunkan berat badan, minum kopi dapat membuat berat badan naik jika Anda memiliki kebiasaan minum kopi yang tidak sehat.
Ada pertanyaan, mungkinkah kopi pemicu kenaikan berat badan ? Ada beberapa alasan menurut para ahli, beberapa orang mengalami kenaikan berat badan yang tidak di sengaja dari mengonsumsi kopi secara teratur.
Baca Juga:Kita Belum Tahu Kalau Manfaat Minum Kopi Yang Enak Itu Untuk Menurunkan Berat BadanTips Cara bersihkan kain pel yang dekil Dan Kembali Baru Lagi
Minum kopi yang ditambahkan krim ekstra, sirup, dan pemanis mengakibatkan penambahan kalori yang berakibat pada kenaikan berat badan.
menyebabkan berat badan Anda naik dengan cepat adalah jika kopi tersebut Anda konsumsi dengan tambahan gula atau creamer berlebihan. Gula dan creamer inilah yang mengandung kalori cukup tinggi, sehingga bisa membuat Anda mengalami kegemukan jika di konsumsi berlebihan. Jadi, jika Anda ingin berat badan Anda lebih terkontrol kenaikannya, jangan tambahkan gula dan creamer berlebihan dalam kopi Anda.
Selain menambahkan campuran tertentu ke kopi, waktu mengonsumsi juga pemicu kenaikan berat badan. Ini karena jika memiliki waktu tidur kurang tujuh jam per malam, seseorang meningkatkan resiko kenaikan berat badan.
Efek karena peningkatan kadar ghrelin (hormon kelaparan), retensi garam, dan peradangan yang terkait dengan kurang tidur.
Selain itu, berat badan bisa juga meningkat drastis karena beragam faktor lain, seperti :
- Konsumsi makanan yang mengandung banyak garam, lemak trans, lemak jenuh, kolesterol, karbohidrat sederhana
- Malas olahraga
- Stres berlebihan
- Penyakit tertentu, seperti gangguan ginjal, hipotiroidisme, dan sebagainya
Alasan Kopi Bisa Menambah Berat Badan
Kopi sendiri memang rendah kalori dan tinggi energi, sehingga bisa jadi pilihan bagus dalam manajemen berat badan. Tapi, seperti makanan lainnya, konsumsi yang berlebihan dapat berdampak negatif, termasuk kenaikan berat badan.