Keduanya juga membantu mengurangi risiko mengidap diabetes tipe 2. Perlu diingat bahwa penelitian menunjukkan efek positif ini dengan kopi hitam.
“Minum minuman kopi yang manis lainnya, tetap memiliki efek sebaliknya dan meningkatkan risiko diabetes tipe 2,” lanjut Spencer.
Demikian beberapa Efek Samping Minum Kopi, baik Positif dan Negatif yang bisa kamu dapatkan menurut Para Ahli Gizi dan Diet.