Seperti dijelaskan diatas bahwa belimbing ini dapat membantu menyembuhkan jerawat, dan sekaligus dapat mengatasi iritasi yang terjadi pada kulit wajah.
Karena didalamnya terdapat kandungan antioksidan mampu mencegah infeksi bakteri dan menenangkan kulit yang meradang akibat iritasi.
Jika dikulit terdapat luka, maka untuk mengobati lukanya dengan memberikannya belimbing ini, agar segera mengering dan terhindar dari infeksi berikutnya.
3. Mengecilkan Pori-pori
Baca Juga:Cara Mudah Menghilangkan Kerak Hitam pada Panci, Wajan dan Alat Masak Pakai 4 Bahan Sederhana Ini bikin Kinclong, Ada Disini!10 Manfaat Daun Pucuk Merah untuk Anti Kanker, Asam Urat hingga Anti Jerawat. Wajib Tahu !
Memiliki pori-pori besar atau mengembang merupakan sumber munculnya berbagai masalah kulit wajah.
Jika pori-porimu besar dan mengeluarkan produksi minyak berlebih di wajah sangat rawan tersumbat noda atau radiasi dari luar.
Hal inilah yang dapat menyebabkan munculnya komedo dan jerawat atau iritasi pada kulit.
Dapat diatasi dengan belimbing ini dipercaya ampuh mengecilkan pori-pori.
Nutrisi yang terdapat pada belimbing ini akan terserap dan masuk ke pori-pori disanalah zat dan vitamin pada buah sayur ini yang akan memperbaiki tekstur kulit.
4. Mencerahkan Wajah
Wajah jika terlalu lama tidak dirawat lama kelamaan menjadi kusam dan menggelap.
Kandungan pada belimbing wuluh salah satunya vitamin C tinggi yang dapat mencerahkan wajah setelah dirutinkan pemakaiannya.
5. Menyamarkan Flek Hitam
Manfaat lainnya, belimbing wuluh mampu menyamarkan noda atau flek hitam pada wajah secara bertahap dan sedikit demi sedikit akan hilang.
Baca Juga:12 Manfaat dan Kandungan Ikan Mas untuk Kecerdasan, Mencegah Kanker hingga Bikin Awet Muda. Ada Disini !Ikan Nila Bermanfaat untuk Perkembangan dan Fungsi Otak hingga Membuat Awet Muda. 15 Manfaat dan Kandungannya Ada Disini!
Dengan memanfaatkan belimbing ini yang memiliki nutrisi yang baik untuk membantu mengangkat sel-sel kulit mati.
6. Meregenerasi Sel Kulit Wajah
Paparan sinar matahari sangat membahayakan kesehatan kulit wajah yaitu dapat menyebabkan hiperpigmentasi, penuaan dini, jerawat, kulit kering, kusam dan penyakit kulit lainnya.
Gunakan saja belimbing wuluh sebagai perawatan alami wajahmu. Karena belimbing ini memiliki manfaat untuk menutrisi kulit wajah agar mencegah dari kerusakan sel kulit dan menjaga kelembapan kulit.
7. Melindungi Kulit Wajah dari Radikal Bebas
Belimbing wuluh dapat melindungi kulit wajah kamu dari paparan radikal bebas yang dapat merusak kulit.
Apabila menggunakan belimbing ini dengan tepat, dapat memberikan lapisan pelindung dari bakteri penyebab jerawat, dapat menjaga kelembapan kulit wajahmu agar tidak kering dan kusam, melindungi kulit dari radikal bebas.