Tapi pemasukan atau Konsumsi Gula yang Tinggi dan tidak berpola. Justru akan menjadi salah satu penyebab dari penyakit Diabetes Tipe 2.
Diabetes tipe 2 sendiri merupakan jenis Diabetes paling umum dan sering terjadi. Dimana pada diabetes tipe 2, tubuh kita tidak akan lagi memanfaatkan insulin dengan efektif.
5. Orang dengan Diabetes Tidak Boleh Berolahraga
Mitos Diabetes terakhir ini, mungkin akan terkesan cukup konyol. Memang Resiko Diabetes ini sangat mempengaruhi kesehatan jantung kita.
Baca Juga:5 Game Tabletop Seru yang Bisa dimainkan Secara Multiplayer! Mulai dari 2 hingga 6 Pemain!Berat Badan Turun dengan Meminum Air Mineral Saja? Berapa Air Mineral yang Perlu Diminum? Simak Disini!
Namun, bukan berarti bahwa mereka tidak bisa berolahraga karena kondisi Diabetes tersebut. Justru olahraga termasuk sangat penting untuk dilakukan bagi pengidap diabetes.
Karena dengan berolahraga, hal ini dapat membantu meningkatkan sensitivitas insulin yang berfungsi untuk mengelola kadar gula darah kita.
Demikian pembahasan seputar 5 Mitos Diabetes yang perlu kamu ketahui kebenarannya. Semoga membantu!