3. Aries Gold
Rekomendasi Merk Cat Tembok Anti Bocor selanjutnya adalah Aries Gold. Cat tembok ini adalah salah satu varian produk dari Avian yang menghadirkan cat tembok yang memiliki kualitas bagus tapi dengan harga yang lebih murah.
Cat Aries ini memiliki daya sebar yang luas dan daya tutup yang bagus, sehingga dapat menghasilkan hasil akhir yang halus dan berkualitas.
Selain dikenal sebagai cat tembok yang bagus dan murah, cat ini juga dikenal sebagai merk cat tembok yang anti jamur dan anti merkuri. Sehingga tentu produknya menjadi cukup aman dan tahan lama saat digunakan.
Baca Juga:4 Rekomendasi Merk Smart Watch Wanita, Untuk Memaksimalkan Looks Akhir Tahunmu!Rekomendasi Snack Kucing, yang Lezat dan Sehat Untuk Kucing
4. Mowilex
Selanjutnya, ada merk Mowilex yang dikenal cocok untuk interior rumah. Berkat hasil akhir yang diberikan Cat Mowilex terkesan halus dan Modern.
Oleh karena itu, cat ini selalu menjadi pilihan yang bagus untuk dijadikan cat kamar tidur, karena pilihan warna pastel yang cantik.
Tidak hanya itu, cat ini juga memiliki kualitas yang bagus dengan hasil akhir matt yang tetap halus dan tampak modern.
Cat Mowilex juga dapat digunakan untuk permukaan dinding batu, seperti beton dan baja. Tak hanya itu, cat ini juga bisa diaplikasikan dengan mudah di papan semen fiber, gypsum, papan dinding, plester, dan kayu.
5. Envi
Rekomendasi Cat Tembok Anti Bocor terakhir ada Envi, yang dikenal sebagai salah satu merk cat tembok terbaik dan cocok digunakan untuk menghiasi dinding rumah.
Salah satu keunggulan lain yang sangat dikenal oleh Envi,bahwa cat ini dikenal tidak mengeluarkan bau yang menyengat.
Selain itu, Cat ini juga telah dilengkapi dengan formula anti jamur dan juga anti lumut. Tidak lupa juga bahwa Cat Envi ini sudah bisa diaplikasikan pada berbagai jenis permukaan tembok dan juga plafon.
Baca Juga:Game RPG Anime Android Baru! Info Lengkap Game Lost Dungeon: The Relic Hunter, Cocok Buat Pecinta Pixel Game!5 Merk Susu Kucing Terbaik, Mulai dari yang Ekonomis Sampai Premium! Bagus Untuk Pertumbuhan Anak Kucing!
Seperti beton, fiber, plester, serta triplek dan kayu. Cat tembok Envi ini juga termasuk cat yang cepat kering saat diaplikasikan, sehingga memudahkan proses mengerjakannya.