RADARCIREBON.ID – Cara mengatasi rambut mengembang jadi lurus alami. Rambut yang mengembang dapat membuat rambut terlihat usang dan tidak rapih.
Selain itu rambut mengembang juga membuat rambut susah diatur dan mudah berantakan.
Biasanya rambut mengembang merupakan tanda rambut yang kering, hal ini tentu saja ada solusi untuk mengatasinya.
Baca Juga:Mamah Muda Wajib Tau! Ini Inspirasi Menu Masakan Terenak dan Terlengkap dari Senin Sampai Minggu Agar Bervariasi!Berbahaya dan Banyak Terjadi, Ini 4 Macam-macam Penyakit Kucing dan Ciri-cirinya!
Rambut yang mengembang agar berubah jadi lurus alami dapat anda lakukan dengan melewati beberapa perawatan rambut yang simple dan mudah dilakukan.
Meluruskan rambut yang mengembang lebih baik anda lakukan dengan menggunakan perawatan dari bahan-bahan alami yang baik untuk rambut.
Bahan alami untuk rambut ini bisa anda pakai minyak essensial (Minyak kelapa dan almond), minyak zaitun, telur, lidah buaya dan lain sebagainya.
Nah dalam artikel ini akan dibahas cara mengatasi rambut mengembang jadi lurus dengan bahan alami.
Cara Mengatasi Rambut Mengembang Agar Lurus Alami!
Bagi anda yang memiliki rambut mengembang yang susah diatur dan mudah kusut tentunya menginginkan rambut yang berubah jadi lurus, rapi dan sehat. Berikut cara alami mengatasi rambut mengembang agar lurus alami:
1. Minyak Zaitun dan Telur
Ramuan alami minyak zaitun dan telur ini bisa menutrisi rambut dan kulit kepala anda.
Minyak zaitun sebagai salah satu bahan alami yang dapat digunakan untuk dapat meluruskan rambut.
Baca Juga:Arkan Kaka Kembali Cetak Gol di Laga Kedua Timnas Indonesia Vs Panama, Skor Imbang dengan Sundulan Kepala!Prediksi Pertandingan Timnas Indonesia Vs Panama, Akankah Arkan Kaka Cetak Gol Lagi
Alasannya adalah minyak zaitun mengandung hidroksitirosol serta vitamin E, yang sama-sama dapat menutrisi rambut. Tak hanya itu, struktur kimia pada minyak alami tubuh juga memiliki kesamaan dengan minyak zaitun.
Sementara itu telur mengandung kandungan vitamin, mineral, serta asam lemak yang baik bagi kesehatan rambut.
Untuk menggunakannya, kamu juga dapat mencampur dua butir telur dengan minyak zaitun. Lalu, oleskan pada rambut merata kemudian biarkan selama kurang lebih 20 menit. Ketika waktunya sudah cukup, cucilah rambut hingga bersih.
2. Telur dan Yougurt
Selain minyak zaitun dan telur, menggunakan bahan alami telur dan yougurt juga bagus untuk melemaskan rambut mengembang anda.
Susu bukanlah satu-satunya bahan alami yang berguna untuk meluruskan rambut keriting. Olahan susu seperti yoghurt ini juga sangat berguna dalam melemaskan rambut serta membuatnya menjadi lebih lembut!