Begini Cara Ternak Ayam Kampung yang Benar, Bisa Panen dalam 48 Hari

Cara ternak ayam kampung yang benar
Cara ternak ayam kampung yang benar. FOTO: Tangkap Layar - Radarcirebon.id
0 Komentar

3. Berikan pakan atau pelet 152 pada anakan berusia lebih 1 bulan

Tips dan cara ternak ayam kampung yang bisa membuat masa panen lebih singkat dengan hanya 48 hari yakni pemberian pakan atau pelet 152 pada anakan ayam kampung.

Pemberian pelet 152 ini secara khusus hanya ditujukan untuk ayam kampung yang telah berusia satu bulan atau lebih.

Setelah berusia satu bulan ke atas, barulah para peternak bisa memberikan jenis pakan 152 ini untuk ternak ayam kampungnya.

Baca Juga:Ini Dia Jenis Ayam Kampung yang Paling Cepat Panen, Makin Gampang Cuan!Diburu Peternak, Inilah 5 Jenis Pakan Daun yang Bagus Untuk Ayam Kampung

Pemberian jenis pakan ini sangat dihindari untuk anakan ayam yang berusia di bawah ketentuan tersebut. Mengingat, pakan jenis ini akan diterima dan dirasa panas untuk anakan yang belum cukup umur satu bulan sehingga dikhawatirkan dapat mengakibatkan anakan ayam menjadi meninggal.

Nah, itulah tips dan cara ternak ayam kampung yang benar sehingga bisa panen dalam waktu singkat dengan kurun 48 hari saja. (*)

0 Komentar