4 . Menciptakan Kontak Mata
Pria atau wanita yang diam-diam menyukai individu lain cenderung sering menatap mata, melalukan kontak mata, atau curi-curi pandang. Sebaliknya, saat ia tidak menyukai individu tersebut, ia tidak akan memperhatikan individu tersebut sama sekali.
5 . Mengintimidasi Cara Berbicara dan Bertingkah Laku
Secara psikologi pria atau wanita kerap menunjukan perasaannya saat tengah ”menggoda” orang yang disukainya dengan menirukan perilaku atau cara berbicara. Bahkan, adakalanya seseorang menggunakan pilihan kata yang persis dengan ciri khas orang yang di sukainya.
6 . Sering Meluangkan Waktu untuk Kita
Salah satu ciri-ciri orang yang menyukai kita adalah mereka meluangkan waktu untuk berinteraksi dengan kita secara teratur. Mereka akan berusaha mencari alasan untuk bisa bersama kita, seperti mengajak makan siang bersama atau mengundang kita dalam acara sosial.
Baca Juga:Tips Cara Merawat Kuku Kucing Dengan Benar Agar Tidak Terkena PenyakitManfaat Batu Akik Untuk Kesehatan Berdasarkan Jenisnya Simak Penjelasanya
7 . Tertarik Pada Kehidupan Pribadimu
Ciri-ciri orang suka pada kita yang paling sering dijumpai adalah, ketertarikan pada kehidupan pribadimu. Ini bisa hal yang bersifat privat, publik, maupun hal-hal receh.
Umumnya, mereka akan mengajukan pertanyaan yang spesifik dan mendalam tentang pengalaman kita, tujuan kita, dan aspirasi kita.
Itulah beberapa informasi orang tersebut tertarik dengan anda semoga bermanfaat.