Makanan yang satu ini cukup banyak diminati di kalangan masyarakatnya sendiri serta diminati oleh banyak wisatawan yang berkunjung ke kuningan.
Selain bisa menikmati keindahan alam Kuningan, para wisatawan juga dapat menikmati kuliner khas dari daerah tersebut.
Rujak Kangkung menggunakan campuran sayuran segar, seperti kangkung, kacang panjang, dan tauge, yang kemudian disiram dengan bumbu rujak.
Baca Juga:Aurora Borealis, Pesona Langit yang Membuat Takjub dan Memanjakan Mata!Profil Ragnar Oratmangoen, Pemain Timnas Indonesia yang Akhirnya Resmi Bergabung dengan Klub Dender
Sebagai pelengkapnya boleh menambahkan makanan yang kita suka. Untuk harga dari Rujak Kangkung yaitu sekitar 10 ribu atau lebih.
Demikian informasi terkait makanan khas Kuningan yang bisa Anda coba jika sedang berwisata di daerah tersebut. Semoga bermanfaat. (iksan inayatuloh)