RADARCIREBON.ID – Dalam dunia sepak bola, momen-momen dramatis sering kali menimbulkan berbagai reaksi dari para penggemar. Salah satu insiden yang baru-baru ini menghebohkan adalah kartu merah yang diterima kapten Liverpool FC, Virgil Van Dijk, dalam pertandingan melawan tim rival. Meskipun pada umumnya kartu merah dianggap sebagai situasi yang merugikan, ternyata banyak penggemar Liverpool yang merespons dengan sukacita.
Ini sangat menguntungkan untuk Klub Liverpool Fc karena kapten mereka di timnas belanda di kartu merah, Virgil van Dijk saat memperkuat tim nasional Belanda dalam pertandingan melawan Hongaria menjadi berkah bagi Liverpool. Dengan mendapatkan kartu merah, Van Dijk bisa kembali untuk bergabung dengan klub lebih cepat.
Alih alih mereka sangat kawatir Kaptennya di kartu merah malah mereka senang, melihat Van Dijk di kartu merah fans The Reds justru merayakan pengusiran sang bek tengah, karena hal ini dianggap memberi Van Dijk waktu istirahat sebelum pertandingan penting Liverpool melawan Chelsea di Premier League.
Baca Juga:Ada Ganjalan Ini penyebabnya Iphone 16 belum boleh masuk ke RI Alias Masi Di Tunda Ini PenyebabnyaHarapkan Semua Orang Laptop Gaming Murah Dan Bersahabat Bernama Acer Nitro 5 AN515-54-507M
Pada pertandingan yang berlangsung di Stadion Puskas Arena, Budapest pada tanggal 12 Oktober 2024, Belanda bermain imbang 1-1 melawan Hongaria dalam laga UEFA Nations League. Tuan rumah sempat unggul lewat gol Rolland Sallai, namun Belanda berhasil menyamakan kedudukan melalui gol Denzel Dumfries pada menit ke-83.
Pertandingan National Legue ini mempertemukan negara Hongaria vs Belanda dengan hasil akhir imbang 1-1 pada laga UEFA Nations League di Stadion Puskas Arena, Budapest, Sabtu (12/10/2024) dini hari WIB. Tuan rumah unggul lebih dulu lewat Rolland Sallai sebelum gol Denzel Dumfries pada menit ke-83 menyelamatkan Belanda dari kekalahan.
pemain De Oranje harus bermain dengan 10 pemain sejak menit ke-79. Hal ini karena Virgil van Dijk mendapatkan kartu merah akibat menerima kuning kedua.
Dalam pertandingan yang berakhir imbang 1-1 pada Jumat malam (11/10), Van Dijk menerima dua kartu kuning dalam waktu singkat, yang mengakibatkan dia dikeluarkan dari lapangan. Insiden ini terjadi pada menit ke-76, ketika Van Dijk mendapat kartu kuning pertama, disusul dengan kartu kuning kedua hanya 11 menit kemudian.