Pihaknya berharap, kedepan layanan ini juga bisa menggandeng instansi vertikal seperti Polres dan Kodim.
Ditegaskan Agus, layanan ini membuktikan Pemda Kabupaten Cirebon hadir di tengah masyarakat yang membutuhkan pertolongan.
“Masyarakat Kabupaten Cirebon merasakan hadirnya negara, hadirnya pemerintah daerah untuk melayani masyarakat. 112 ini nomor standar internasional tanpa pulsa pun bisa,” pungkasnya. (den/adv)