Komisi IV DPRD Dorong Audit Menyeluruh atas Kasus Bayi Meninggal di RSUD Linggajati

ist
BERGERAK CEPAT: Ketua Komisi IV DPRD Kuningan Hj Neneng Hermawati, menyatakan bahwa pihaknya telah bergerak cepat begitu mendapat informasi awal, meski saat itu dirinya tengah menjalankan ibadah haji di Tanah Suci.
0 Komentar

“Kami akan terus kawal proses ini dan mengajak semua pihak untuk menghormati proses yang sedang berjalan, baik di tingkat rumah sakit maupun oleh Pemda,” pungkasnya. (ags)

0 Komentar