Yoga menambahkan, di daerah lain itu minimal satu hari urus perizinan selesai. “Di sini (Kabupaten Cirebon, red) sampai satu tahun ada yang belum selesai. Masalahnya itu tadi, karena keliatannya prinsip perizinan tiap dinas teknis ada kiasan kalau bisa dipersulit kenapa dipermudah,” pungkasnya. (sam)
Sudah Tak Jadi Sekda, FKIC Yakin Hilmy Mampu Dongkrak Investasi di Kabupaten Cirebon

