Aksi Nyata Kemenag Cirebon, Gaungkan Dakwah Ekoteologis lewat Gerakan Tanam Pohon

Peringatan HAB ke-80 Kemenag Kabupaten Cirebon
TANAM POHON: Peringatan HAB ke-80 Kemenag Kabupaten Cirebon diisi dengan menanam pohon. Tampak Bupati Cirebon Drs H Imron MAg (kanan) besama jajaran PCNU beserta Plt Kepala Kemenag Kabupaten Cirebon H Slamet SAg melakukan gerakan tanam pohon, kemarin. FOTO : SAMSUL HUDA/RADAR CIREBON 
0 Komentar

“Kemenag harus bisa berdampak pada lingkungan. Tokoh agama dan insan Kemenag perlu terus berdakwah tentang lingkungan dengan dasar-dasar keagamaan yang kuat,” imbuhnya.

Menurutnya, pemahaman keagamaan yang luas akan memudahkan masyarakat menerima pesan pelestarian lingkungan.

“Kalau masyarakat sudah paham, itu akan dilaksanakan. Dari kebiasaan menjadi budaya. Jika sudah menjadi budaya, anak-anak pun akan terbiasa menjaga lingkungan,” pungkasnya. (sam)

0 Komentar