Kanopi SMAN 1 Susukan Ambruk, Guru Meninggal, Sekolah Pastikan Bukan Karena Tertimpa Atap

Kanopi SMAN 1 Susukan Ambruk
AMBRUK: Kanopi atap lapangan sekolah yang biasa digunakan untuk upacara dan kegiatan luar ruang siswa SMAN 1 Susukan, Kabupaten Cirebon, ambruk pada Rabu (21/1/2026) sekitar pukul 14.30 WIB. Foto: BPBD Kabupaten Cirebon For Radar Cirebon
0 Komentar

Pihaknya kini tengah melakukan assessment untuk mengetahui penyebab kejadian serta dampak yang ditimbulkan peristiwa tersebut. BPBD juga tengah mengumpulkan data terkait kondisi bangunan, luas kerusakan, serta memastikan tidak ada potensi bahaya lanjutan yang dapat membahayakan siswa maupun para guru. (den)

0 Komentar