4 Bahan Alami Memutihkan Wajah dengan Cepat, Cukup Pakai Bahan Dapur yang Ada di Rumah

Memutihkan Wajah
0 Komentar

RADARCIREBON.ID – Memiliki wajah putih merupakan dambaan bagi sebagian orang, terutama kaum hawa. Kulit wajah yang cerah dan berseri kadang dianggap bisa meningkatkan rasa percaya diri. Karena hal tersebut, banyak yang mencari cara memutihkan wajah.

Namun faktanya, wajah bersih dan berseri tidak dimiliki semua orang. Oleh karena itu, masih banyak yang mencari cara untuk memutihkan wajah menjadi glowing.

Berbagai cara bisa dilakukan untuk memutihkan wajah. Mulai dari dengan cara alami, bahkan ada pula yang rela merogoh kocek lebih dalam untuk melakukan perawatan dan membeli produk krim wajah yang mengandung bahan kimia tinggi.

Baca Juga:DIHARGAI MILIARAN, Inilah 9 Batu Akik Termahal di Dunia, Black Opal Urutan Berapa Ya?WADUH! Pendaftar CPNS dan PPPK 2023 Banyak Gagal Pembubuhan e-Materai? Bagaimana Solusinya?

Mengacu pada hal tersebut, Anda sebaiknya memilih cara alami untuk memutihkan kulit wajah, supaya cerah dan glowing secara permanan tanpa efek samping. Lalu, bagaimanakah caranya?

Berikut adalah cara memutihkan wajah menjadi glowing secara alami tanpa efek samping, serta tidak perlu mengeluarkan biaya besar untuk memberi krim pemutih.

Kandungan tersebut merupakan antioksidan alami yang mampu meminimalisir racun pada kulit akibat radikal bebas. Anda bisa mencuci muka dengan air cucian beras dan diamkan beberapa menit hingga mengering. Kemudian bilas wajah dengan air bersih.

0 Komentar