4 Langkah Merawat Motor Matic agar Awet, Begini Langkah Mudahnya!

Langkah Merawat Motor Matic agar Awet
Langkah Merawat Motor Matic agar Awet. Foto : Screenshot_Facebook - Motorxstyle - radarcirebon.id
0 Komentar

RADARCIREBON.ID – Bagi Anda pemilik motor matic, perlu untuk mengetahui beberapa langkah dalam merawat motor matic agar awet.

Dengan Anda rutin melakukan langkah dalam merawat motor matic secara benar maka mesin motor dan performanya akan tetap bagus dan tentunya motor jadi awet.

Nah, bagi Anda yang penasaran, inilah langkah merawat motor matic agar lebih awet.

Baca Juga:2 Keutamaan Puasa Ayyamul Bidh yang Perlu Anda Ketahui!Perawatan Wajah Ala Korea Agar Dalam 1 Minggu Wajah Anda Glowing Putih Berseri

Seperti Anda ketahui sekarang ini sepeda motor matic semakin banyak digemari baik dari kalangan anak muda hingga orang tua.

Dengan tampilan yang sporty dan cara pemakaiannya yang relatif mudah membuat kendaraan satu ini banyak di gemari.

Dan hebatnya lagi saat ini banyak jenis dan varian motor matic yang beredar di pasaran sehingga membuat konsumen semakin bingung dalam memilih kendaraan bermotor jenis matic.

Jadi kehadiran sepeda motor dengan jenis matic ini sangat mempermudah bagi yang mau mengendarainya dibanding jenis manual.

Namun meski motor matic ini banyak penggemarnya, ternyata belum semua mengetahui cara merawatnya agar awet.

Langkah Mudah Merawat Motor Matic agar Awet

Bagi Anda yang ingin mengetahui cara merawat motor matic dengan mudah, berikut ini 4 langkah mudah yang bisa Anda lakukan.

1. Ganti oli secara rutin

Dalam mengganti oli ini Anda bisa lakukan sendiri atau bisa datang ke bengkel terdekat dengan Anda.

Baca Juga:Jenis Makanan dan Minuman yang Sebaiknya Dihindari Serta Boleh di Konsumsi Bagi Pengidap Asam UratJNE Raih Dua Penghargaan di Ajang The 4th Annual Infobrand.id Summit 2024

Tapi pastikan olinya asli, karena ada juga beredar oli palsu di pasaran dengan harga lebih murah.

Oli palsu ini selain merugikan produsen oli resmi serta industri otomotif, juga tentunya yang paling dirugikan adalah konsumen.

Karena, dengan penggunaan oli palsu bisa merusak sejumlah komponen mesin motor Anda dalam jangka panjang.

2. Pemeriksaan busi secara rutin

Komponen busi berfungsi dalam meneruskan tegangan listrik yang disalurkan oleh koil pengapian.

Percikan api yang di hasilkan busi berfungsi untuk membakar campuran udara dan bensin di ruang bakar pada kendaraan Anda.

Jika busi dibiarkan dalam kondisi buruk, maka kinerjanya tidak akan sempurna sehingga mengganggu performa motor dan mengurangi efisiensi bahan bakar.

Ada beberapa ciri bahwa busi dalam kondisi buruk diantaranya yaitu:

0 Komentar