6 Motor Vespa Matic Terbaru 2023 !!

Vespa S
Vespa S
0 Komentar

 

RadarCirebon.id –  Kalau ada brand motor paling legendaris di dunia, merek tersebut bisa jadi Vespa.

Pasalnya, menurut situs resminya, Vespa sudah ada sejak 1946.

Menariknya, walau sudah ada sejak lama, desain Vespa tak banyak berubah.

Walau begitu, performa mesinnya tetap mumpuni dan upgrade terus.

Salah satu produsen Motor ternama yang kerap di perbincangkan adalah Piaggio. Piaggio merupakan

Baca Juga:6 Tipe Hp Android Yang Di Support OS 14 Terbaru di 2023 !!!6 Daftar NFT Termahal di Dunia !!

perusahaan asal Italia yang berdiri sejak tahun 1946. Produk andalan mereka adalah motor

berjenis skuter yang hingga saat ini masih eksis dan dikenal dengan sebutan Vespa.

Kamu pasti familiar dengan versi klasik Vespa yang mempunyai suara bising yang khas.

Nah, saat ini jenis Motor Vespa terbaru yang keluar sudah berwujud matic yang menggunakan

mesin 4 Tak dengan transmisi Automatic CVT (Continuously Variable Transmission).

Teknologinya lebih canggih bahkan lebih ramah lingkungan karena di lengkapi teknologi Fuel

Injection.

Semua kemajuan tersebut membuat harga Motor Vespa matic terbaru lebih mahal di bandingkan

motor matic buatan Jepang, seperti Honda, Yamaha, atau Suzuki. Harga banderolnya mencapai

Baca Juga:8 Uang Koin Termahal di Dunia Yang Bikin Kamu Melongo !!14 Arti Mimpi Menangkap Ular Mungkin Kamu Pernah !!

Rp30 juta bahkan beberapa mencapai ratusan juta. Harga motor Vespa Piaggio matic maupun

manual bekas pun masih cukup tinggi di banding kompetitornya.

Saat ini, tersedia Motor Vespa Piaggio terbaru dalam berbagai tipe dan spesifikasi. Rata-rata

menggunakan mesin berkapasitas 150 cc yang dioptimalkan oleh teknologi Fuel Injection.

Untuk Motor Vespa terbaru harga Rp 100 jutaan, mesinnya bisa mencapai 300 cc.

bagi pencinta motor merek ternama satu ini, selain ingin mengetahui spesfikasinya, tentu

saja kamu juga ingin mengetahui harga motor Vespa klasik maupun modern. Berikut ini

sajikan jenis motor Vespa terbaru tahun 2023 lengkap dengan spesifikasi dan harganya,

bahkan hingga opsi harga Vespa matic termurah. Simak, yuk!

Nah, berikut ini ada daftar harga Motor Vespa matic terbaru dan spesifikasinya untuk

referensimu yang ingin membeli. Simak sampai habis, ya!

1. Vespa LX

Vespa termurah adalah varian Vespa LX. Menurut situs resminya, harga Vespa matic ini adalah  Rp 44,5 juta.

di lengkapi mesin i-get 125 cc 4 langkah, silinder tunggal dengan 3 katup yang bisa menghasilkan

0 Komentar