7 Merek Sabun Muka Anak yang Direkomendasi Aman untuk Kulit, Ayo Cek Disini!

7 Merek Sabun Muka Anak yang Direkomendasi Aman untuk Kulit, Ayo Cek Disini!
Ilustrasi Sabun Muka Anak
0 Komentar

RADARCIREBON.ID- Perawatan kulit wajah khusus untuk anak baik dilakukan dengan cara yang paling sederhana seperti menggunakan sabun muka anak.

Sabun muka anak memiliki komposisi kandungan yang bagaimana agar aman digunakan? Pastinya yang tidak mengandung bahan berbahaya.

Seberapa pentingkah sabun muka anak digunakan? Dapat dibilang sangat penting, karena jika kulit wajah anak tidak dijaga kebersihannya, akan menimbulkan penyakit kulit dan timbul infeksi.

Baca Juga:Inilah Daun Pucuk Merah Obat Diabetes, Asam Urat dan 4 Manfaat Kesehatan Lainnya. Wajib Tahu!4 Tips Memilih Sabun Muka Anak yang Aman. Ada Disini!

Jika wajah dalam keadaan kotor, maka bakteri pada kulit akan berkembang.

Untuk melakukan perawatan kulit wajah pada anak harus dimulai sedini mungkin, agar anak akan terbiasa dengan hidup sehat.

Hal-hal yang harus diperhatikan ketika akan memutuskan membeli sabun muka anak diantaranya tidak mengandung bahan berbahaya seperti:

parabens

phthalates

-phenoxyethanol

sodium lauryl sulfate

toluene

fragrance

retinol

– BHT

Selain kandungan yang harus dihindari, juga harus mengetahui cara memilih sabun muka anak.

Cara Memilih Sabun Muka Anak

1. Merek terdaftar BPOM

2. Pilihlah sesuai jenis kulit anak

3. Kandungan yang aman

4. Review dari konsumen

Merek Sabun Muka Anak

1. Cetaphil Gentle Skin Cleanser

Cetaphil Gentle Skin Cleanser merupakan sabun muka anak yang diformulakan dengan kandungan hypoallergenic.

Kandungan ini sangat bermanfaat dan efektif untuk membersihkan dan melembabkan kulit.

Sabun cuci muka anak ini diformulakan memiliki kandungan bebas busa, sehingga kulit dalam keadaan lembab dan tidak kering.

Baca Juga:10 Manfaat Berkeringat bagi Kesehatan dan Kecantikan Kulit, Ayo Cari Tahu Disini!3 Jenis Jahe Antibiotik Alami yang Ampuh untuk Kesehatan. Wajib Tahu!

Cetaphil Gentle Skin Cleanser adalah merek yang sudah cukup terkenal dan harga untuk memilikinya sekitar Rp 66.000-271.000 tergantung berat isi.

2. Pigeon Facial Foam

Sabun muka anak berikutnya ada merek Pigeon Facial Foam.

Produk dari pigeon biasanya mengeluarkan produk spesial untuk bayi.

Seiring dengan perkembangan jaman, merek pigeon membuat formula untuk anak, seperti sabun cuci muka dan bedak.

Kandungan pada Pigeon Facial Foam sangat aman didominasi dari bahan alami seperti jojoba dan chamomile yang dipercaya mampu menjaga kelembaban kulit serta melindungi kulit dari iritasi.

Harga produk sabun cuci muka Pigeon Facial Foam ini masih terjangkau antara Rp 23.000-24.000.

3. Clean and Clear Foaming Face Wash

0 Komentar