CIREBON, RADARCIREBON.ID – Halaman depan rumah yang dipenuhi dengan tanaman cantik yang berwarna tentunya akan membuat suasana rumah menjadi lebih segar dan menyenangkan.
Menanam tanaman di depan rumah bukan hanya dapat membuat udara disekitar rumah menjadi segar saja namun juga dapat dijadikan sebagai tumbuhan penghijau di halaman rumah.
Dengan memilki banyak tanaman di depan rumah, juga dapat membuat rumah anda menjadi harum dan wangi segar khas dari tanaman bunga ataupun tanaman lainnya yang memiliki bau khas sendiri.
Baca Juga:Cara Menanam Bunga Mawar di Halaman Rumah yang Mudah dan Cepat Berbunga!5 Rekomendasi Film Horor Indonesia dan Malaysia yang Paling Menakutkan, Bikin Merinding Cocok Ditonton di Malam Jum’at!
Halaman rumah bisa anda manfaatkan untuk menanam pohon, tanaman hias, tanaman pertanian, atau jenis tumbuhan lainnya.
Nah, ada 8 tanaman yang cocok untuk ditanam di halaman depan rumah anda nih, yang bisa bikin halaman rumah jadi cantik, wangi dan berwarna.
8 Tanaman yang Cocok di Tanam di Halaman Depan Rumah, Cantik dan Berwarna!
Berikut ini 8 tanaman yang cocok di tanam di halaman depan rumah, cantik dan berwarna:
1. Tanaman Bunga Kertas
Selain ketika bunganya mekar dapat mempercantik depan rumah, tanaman bunga kertas juga dapat meneduhkan lho! Sehingga tanaman bugenvil memang cocok sekali ditaruh di depan rumah. Warnanya yang eye catching serta bisa meneduhkan adalah perpaduan yang pas dan bagus.
Konon katanya pula, dengan menanam bugenvil di depan rumah bisa membuat keluarga selalu harmonis dan langgeng.
2. Tanaman Bunga Mawar
Siapa yang tidak tahu bunga cantik satu ini? Tanaman mawar dipercaya dapat memberi Anda keberuntungan, kebahagiaan dan rezeki yang berlimpah.
Sehingga sangat cocok diletakkan di depan rumah agar hal-hal baik datang kepada Anda sekeluarga. Bunga mawar juga identik sebagai simbol cinta dan kasih sayang.
3. Tanaman Pandan
Baca Juga:Rekomendasi Film Bikin Merinding! 11 Film Horor Terbaik 2023 yang Wajib di Tonton, Ada dari Indonesia, Korea dan Barat!Wajah Bersih Cerah Tanpa Flek Hitam dengan Pakai Air Mawar Viva dan Jeruk Nipis, Begini Cara Melakukan Perawatannya!
Pandan wangi adalah jenis tumbuhan monokotil dari famili Pandanaceae yang memiliki daun beraroma wangi yang khas. Daunnya merupakan komponen penting dalam tradisi masakan Indonesia dan negara-negara Asia Tenggara lainnya dengan khas bau harum yang gurih.