RADARCIREBON.ID- Bedak Make Over adalah bedak dengan merek bedak lokal yang banyak disukai oleh para wanita Indonesia.
Bedak Make Over merupakan merek yang terkemuka diluncurkan oleh PT Paragon Technology and Innovation merupakan perusahaan kosmetik lokal terbesar di Indonesia.
Perusahaan ini sudah berdiri sejak tahun 1985 dan telah mengembangkan lima brand seperti Wardah, Make Over, Emina, Putri, dan IX. Salah satu produk terlaris adalah bedak Make Over.
Baca Juga:Tips Membuat Singkong Goreng Krispi Gurih Super Enak Penuh Gizi. 4 Langkah Mudah Ada Disini!5 Tips Tepat Membuat Krim Pemutih dari Krim Kelly dan Sunscreen Wardah Otomatis Wajah Jadi Glowing Maksimal, Rutin Dipakai Pagi dan Siang Hari. Ayo Cek Disini!
Bedak ini juga sangat direkomendasikan untuk wanita usia 45 tahun lebih. Karena coverage dan formulanya mumpuni.
Kualitas unggulan dari bedak ini yaitu diformulakan dengan tekstur yang ringan dan flawless di wajah. Akan tampak natural dapat menutupi flek hitam, garis halus dan kerutan serta segala kekurangan yang ada pada kulit wajah lainnya.
Ada 2 jenis bedak yang diproduksi yaitu bedak tabur dan padat yang terbagi menjadi 4 varian, dengan lebih dari 20 shades yang dapat di pilih.
Bedak Make Over ini pastinya dipercaya dan dijadikan sebagai based make up yang disukai dan digunakan oleh banyak profesional dan para artis ibu kota.
Sudah dijadikan testimoni oleh salah satu artis ibu kota, Nagita Slavina yang menggunakan bedak Make Over sebagai base make up sehari-harinya. Ikuti terus artikel ini sampai habis!
4 Varian Bedak Make Over yang Terbaik
1. Powerstay Matte Powder Foundation
Yang pertama adalah bedak Powerstay Matte Powder Foundation. Bedak Make Over ini diproduksi untuk memberikan tampilan make up yang lebih tahan lama dan pastinya flawless jadi bikin nyaman.
Bedak ini diklaim memiliki kandungan istimewa seperti dapat mencerahkan wajah, mengandung foundation.