Caranya Gampang, Ini Cara Cek Bansos 2023 di Cekbansos.kemensos.go.id

cara-cek-bansos
Ilustrasi cara cek bansos 2023/Istimewa.
0 Komentar

Cara Cek Bansos 2023, Siapkan Data Sesuai e-KTP 

Nah, berikut adalah adalah cara cek bansos 2023 di laman Cekbansos.kemensos.go.id

-Buka laman website https: cekbansos.kemensos.go.id

-Saat sudah di laman cekbansos.kemensos.go.id, selanjutnya masukkan wilayah penerima manfaat, seperti Provinsi, Kab/Kota, Kecamatanm dan Desa (isi data wilayah penerima manfaat)

-Selanjutnya masukan nama penerima manfaat yang harus sesuai dengan data yang tertera di e-KTP atau Dukcapil

-Lalu ketik huruf kode chapta

-Setelah itu klik ‘Cari Data’

Baca Juga:Ini Biaya Perpanjangan SIM A dan SIM C, Perhatikan 4 Syarat yang Harus DipenuhiHarga BBM Hari Ini setelah Cuti Bersama Imlek, 24 Januari 2023

NOTE: Pada tahapan akhir, sistem Cek Bansos Kemensos akan mencari nama Penerima Manfaat (PM) sesuai wilayah yang Anda inputkan.

Itulah informasi mengenai cara cek bansos 2023 di laman Cekbansos.kemensos.go.id. Semoga bermanfaat. (*)

0 Komentar