RADARCIREBON.ID – Badan sudah dirasa berat? Itu tandanya harus melakukan diet agar berat badan kembali ideal dan lebih sehat.
Saat ini banyak sekali cara menurunkan berat badan atau diet. Baik dengan konsumsi obat, olahraga ataupun pola hidup sehat.
Dalam artikel ini akan dibahas bagaimana melakukan diet yang baik dengan cara mengontrol pilihan makanan dan minuman yang tepat. Dan yang akan kita bahas adalah minuman herbal untuk diet.
Baca Juga:Perkiraan Cuaca Rabu 13 September 2023, Wilayah Cirebon Potensi Cerah Berawan dan LembabMinta Video Ganjar di Konten Adzan TV Tak Perlu Diributkan, Waketum Hanura: Positif, karena Dia Figur Nasionalis Religius
Anda dapat menambahkan sedikit madu atau perasan lemon untuk memberikan sentuhan rasa yang lebih enak.
3. Jahe
Jahe adalah bahan alami yang telah terbukti dapat membantu meningkatkan metabolisme tubuh dan mempercepat pembakaran lemak.
Anda dapat menambahkan irisan jahe ke dalam air hangat atau teh untuk menciptakan minuman yang nikmat dan menyehatkan.
Campurkan bubuk kayu manis ke dalam air hangat atau teh untuk menciptakan minuman yang lezat dan bermanfaat.