Gunakanlah Kosmetik Terbaik Agar Wajah Cantik Maksimal Seharian! Berikut Rekomendasi Make Up Untuk Kulit Sensitif

Tips pakai kosmetik terbaik untuk wajah sensitif.
Tips pakai kosmetik terbaik untuk wajah sensitif/RadarCirebon.id
0 Komentar

CIREBON, RADARCIREBON.ID- Bagaimana cara memilih kosmetik terbaik agar wajah cantik maksimal seharian?

Kosmetik terbaik agar wajah cantik untuk kulit sensitif tidaklah sama dengan pemakai kosmetik pada umumnya, karena kosmetik memiliki potensi besar untuk tumbuhnya jerawat.

Oleh karena itu, bagi anda yang memiliki kulit berjerawat pilihlah kosmetik dengan kualitas dan formula uang sangat aman. Sudah banyak produk lokal yang meluncurkan kosmetik terbaik yang di khususkan untuk kulit sensitif

Baca Juga:Wajib Pakai Ini Sebelum Tidur! Khasiat Minyak Zaitun Agar Wajah Kinclong Di Pagi Hari, Apa Saja Manfaat Lainnya? Simak Disini..Gunakanlah Minyak Zaitun Agar Kulit Lembut Halus Sepanjang Hari! Cara Pakainya Sangat Mudah, Simak Disini..

Dalam artikel ini, kami akan mengusut tuntas tentang kosmetik terbaik  untuk kulit sensitif mulai dari primer hingga blush on.

Produk primer yang mutlifungsi ini biasanya mengandung bahan hyaluronic acid, ceramide, dan juga collagen yang aman untuk wajah acne.

  1. Gunakan BB Cream Daripada Foundation

Kosmetik tebaik selanjutnya untuk kulit sensitif yaitu penggunaan BB cream. Karena foundation memiliki coverage tinggi, sehingga memiliki potensi munculnya jerawat.

Berbeda dengan BB cream yang lebih ringan dan umumnya sudah dilengkapi dengan kandungan khusus skincare. Jadi sangat aman digunakan setiap hari untuk mempercantik diri.

Hindari pula produk bedak yang mengandung pengawet seperti paraben. Paraben sendiri banyak jenisnya, namun yang paling umum digunakan pada bedak adalah metil, etil, dan propil.

  1.      Pakai Blush On Yang Mengandung Bahan Mineral

Jenis kosmetik terbaik untuk kulit sensitif yang satu ini bakal membuat pipi tampak merona natural dan terkesan lebih fresh.

0 Komentar