CIREBON, RADARCIREBON.ID- Apakah air mawar viva bisa menghilangkan flek hitam?
Faktanya, kandungan dalam air mawar viva kaya akan vitamin dan mineral. Tak heran banyak yang menjadikannya sebagai campuran masker.
Masker dari air mawar viva pun sangat bervariatif, mulai dari yang untuk memutihkan wajah hingga melembabkan wajah.
Baca Juga:DASHYAT!!! Ternyata Air Embun Bisa Memutihkan Wajah, Lakukan Tips Ini Setiap Pagi Agar Kulit Bening6 Rekomendasi HP Android Terbaik Tahun 2023! Nomor 5 Termahal Di Dunia, Cek Spesifikasi Lengkapnya Disini..
Kali ini, kami akan bagikan tips jitu menjadikan wajah mulus dengan air mawar viva dan lidah buaya penasaran? Berikut caranya.
-Air mawar viva
-Gel lidah buaya
-Spatula
-Mangkuk
Cara buat:
-Pastikan bahwa lidah buaya yang dipakai itu segar dan bersih
-Potong lidah buaya dan ambil gel nya saja
-Masukkan gel pada mangkuk
-Tambahkan air mawar viva secukupnya, hingga tekstur mengental seperti masker pada umumnya.
-Aduk hingga merata.
Cara pakai:
-Bersihkan wajah hingga bersih menggunakan facial wash dan double cleansing
-Keringkan wajah menggunakan tisu
-Oleskan masker yang telah dibuat pada wajah
-Diamkan hingga meresap, sekiranya 15 menit
-Bilas menggunakan air hangat untuk membuka pori pori
-Gunakan rangkaian basic skincare, meliputi toner, mousturizer.
Gunakan secara rutin untuk hasil yang maksimal, setidaknya 2 kali dalam satu minggu.
Manfaat Pemakaian Masker Air Mawar Viva Dan Lidah Buaya
Dalam lidah buaya mengandung kalsium dan antioksidan yang dipercaya mampu mempercepat pembelahan sel-sel keratinosit dan memperkuat jaringan kulit.
Sedangkan air mawar viva mengandung Vitamin A, E dan C yang sudah ada menjadikan air mawar viva sebagai solusi mudah menghilangkan flek hitam, iritasi dan juga jerawat di wajah. Air mawar viva juga mampu memberikan efek kelembaban alami pada wajah.
Demikian artikel mengenai cara pakai masker air mawar viva untuk memutihkan wajah, semoga bermanfaat (*)