Ini tanggapan Dari Aplikasi Bigo Live Dengan adanya Kabar Bahwa Aplikasinya Terancam Di Blokir Oleh Kominfo

Potretan Respon pihak Bigo Live Streaming yang Di tegur oleh Kominfo Sumber Gambar : instagram @bigoliveid
Potretan Respon pihak Bigo Live Streaming yang Di tegur oleh Kominfo Sumber Gambar : instagram @bigoliveid
0 Komentar

lalu dengan adanya teguran tersebut pihak Bigo Live Melalui Kanal Instagramnya Menyampaikan Bahwa mereka akan selalu sejalan dengan pemerintah dan akan mengevaluasinya agar kedepanya lebih baik lagi.

” Hai Bigoers Indonesia kami ingin meyakinkan semua pengguna danpenggemar kami bahwa Bigo Live sejalan dengan pemerintah Indonesiadalam melarang pengguna yang menyalahgunakar platform kami untukmempromosikar online, serta menyebarkan konten yang tidaksensitif atau negatif dan kami telah menghapus pengguna tersebut dariplatform kami dan menonaktifkannya.

Bigo Live Indonesia berkomitmen untuk memastikan bahwa semuapengguna kami dapat menikmati digital ekosistem yang positif kreatif,dan aman pada platform kami.

Baca Juga:Apa Yang Terjadi Kenapa Pemilik Telegram Di Tangkap Pihak Yang Berwajib Ini JawabanyaCara Mencairkan Bunga Es Pada Kulkas Dengan Cepat Dan Mudah Di Praktekan

Kami akan terus membagikan lebih banyak pembaruan tentang rencana kami selanjutnya di Indonesia. Kami telah memperbarui aplikasi kami dan melakukan perbaikan pada keamanan Live yang baru memiliki kebijakan nol toleransi terhadap perjudian online, pornografi, dan konten lain yang tidak sesuai dengan budaya. Pemenang penghargaan Teknologi Al kami mampu mendeteksi konten negatif dan segera mungkin cepat untuk menghapusnya , sehingga semua penonton kami dapat menikmati platform digital yang bersih dan aman”. itu yang di katakanya di halaman instagram pribadi bigo live indonesia.

dari kominfo sendiri Selanjutnya, Prabu menyampaikan bahwa Kemenkominfo akan melakukan monitoring secara khusus dalam beberapa minggu ke depan untuk memastikan Bigo Live patuh terhadap aturan yang ada. “Jika tidak dijalankan, Kominfo akan tegas mengambil langkah hukum sesuai perundangan, tidak terbatas pada pemblokiran saja, seperti yang Pak Menteri sampaikan,” jelasnya. Prabu menekankan bahwa monitoring akan dilakukan dengan intensif. Bahkan, setiap gestur kepatuhan Bigo Live untuk melakukan moderasi secara mandiri juga akan menjadi pertimbangan bagi Kemenkominfo.

Bigo Live adalah aplikasi siaran langsung secara gratis dan bisa ditujukan kepada teman atau orang asing, bisa dilakukan di mana saja dan kapan saja dan terhubungan dengan siapa saja. Livestreamer atau pengunanya bisa menerima komentar langsung dari pengguna lain trus juga bisa mencari pengguna terdekat.

Bigo Live adalah aplikasi yang berbasis di Singapura. Nggak cuman buat live streaming, tapi penguna juga dapat melakukan obrolan video ataupanggilan video dengan pengguna lain. Mereka juga bisa melakukan streaming langsung game mereka atau memamerkan ketrampilan bermain game kepada pengguna lain. Bigo Live pertama kali diluncurkan sejak bulan Maret 2016 dan jadi salah satu sosial media yang populer di Indonesia.

0 Komentar