KENALI GEJALANYA! Ada 5 ciri-ciri murai batu birahi

ciri-ciri murai batu birahi
ciri-ciri murai batu birahi.radarcirebon.id-IST
0 Komentar

CIREBON, RADARCIREBONID- ciri-ciri murai batu birahi. Murai Batu (Kucica Hutan) atau Copsychus malabaricus masuk dalam famili Muscicapidae (burung cacing).

Murai Batu tersebar di seluruh pulau Sumatra, Semenanjung Malaysia dan sebagian pulau Jawa.

Umumnya burung murai batu yang kurang birahi cenderung burung hanya diam saja dan sesekali burung hanya ngriwik pada saat berbunyi. hal tersebut tentunya bisa di pengaruhi asupan dari pemberian menu pakan tambahan ef serangga yang tentunya belum pas dan juga dapat di pengaruhi dari karakter burung tersebut.

Baca Juga:BIKIN BURUNGMU MAKIN GACOR! Begini Cara Menaikan Birahi Murai Agar Fighter Paling AkuratPATUT DIKETAHUI! Ada 15 KHASIAT Kunyit untuk Kesehatan Secara Ilmiah, Perkuat Imun!

untuk mendapatkan birahi yang pas tentunya anda haru mencari setingan pakan ef ( extra fooding ) tambahan berupa ef jangkrik, ulat hongkong dan juga kroto yang pas dan juga proses perawatan yang di lakukan setiap hari harus konsisten.

Burung ini pemilik kicauan yang bagus dan paling banyak digemari para kicaumania.

Berikut ciri-ciri murai batu birahi:

  1. Sering mematuk jeruji sangkar
  2. Galak ke pemiliknya
  3. Kucica Hutan juga akan sering mengejar lawan dan suka nebok ketika di gantang
  4. Perilakunya juga menjadi lebih agresif karena akan menyambar ke sana kemari.
  5. Mencabuti bulunya sendiri

Jika kondisi birahinya parah, Kucica Hutan akan ngelowo, kegacorannya menurun dan kerap menurunkan sayapnya.

Penyebab Over Birahi

Burung Kacer (Kucica kampung) anda macet bunyi? Segera lakukan ini.

Berikan full EF setiap hari

Kacer merupakan burung pemakan serangga yang tergolong rakus. Ia sangat suka dengan berbagai jenis EF (jangkrik, kroto, ulat, cacing dan belalang).

Setelah dikasih EF, pasti burung Kacer akan merasa lebih nyaman berada di dalam sangkar.

0 Komentar