8 Kesenian Tradisional Cirebon yang Hampir Punah Harus Kita Lestarikan !!

Tari Topeng
Tari Topeng
0 Komentar

Kesenian Tunil ini sudah jarang di mainkan oleh masyarakat Cirebon. Kesenian Cirebon ini juga terancam punah. Hal ini kemungkinan karena kesenian ini mulai tergeser oleh kesenian-kesenian modern saat ini. Kesenian-kesenian dari Cirebon yang hampir punah ini perlu dilestarikan oleh masyarakat Cirebon. karena itu pemerintah Cirebon perlu memberi perhatian khusus untuk kesenian Cirebon ini.

LIHAT VIDEONYA DI SINI  :   https://www.youtube.com/watch?v=qgh7U5_2fGM

5.   Tarling

Kesenian khas pesisir laut Jawa ini merupakan pertunjukan musik disertai drama pendek. Tarling di ambil dari kata Gitar dan Suling. Kedua instrumen ini memang kerap melekat di kesenian tradisional Cirebon ini. Awal perkembangan Tarling tidak terlalu jelas kapan tepatnya. Namun sekitar tahun 1950-an kesenian ini mulai di siarkan di RRI Cirebon dan menjadikan Tarling semakin populer.

Baca Juga:Honda ADV 150 Dan Spesifikasinya Kamu Harus Tahu !!Kelebihan dan Kekurangan Motor Baru Honda PCX 160 !!

Semenjak meluasnya musik dangdut pada tahun 1980, kesenian ini kian terdesak dan popularitas-nya menurun. Hal ini pula yang memaksa seniman Tarling memasukkan unsur dangdut ke dalamnya untuk menarik minat penonton.

0 Komentar