Ajak Santri Jadi TNI AD, yang Hafiz Quran Diprioritaskan
Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman mengunjungi Pondok Pesantren (Ponpes) Khas Kempek Cirebon, Minggu (16/1). Ada ajakan bari para santri untuk menjadi prajurit TNI AD. Bahkan yang hafiz atau penghafal Alquran pasti jadi prioritas.







