Pasien Positif Corona di Indonesia Bertambah Lagi, dari 27 Jadi 34 Orang

Virus-Corona
Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto memberikan keterangan pers terkait penambahan pasien positif virus corona di Kantor Presiden, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta. FOTO: FIN
0 Komentar

Kendati demikian, ia mengatakan, pasien dalam pengawasan yang sudah dinyatakan bebas Covid-19 tidak akan terinfeksi virus corona lagi.

“Kami belum tahu soal itu karena memang ini kan belum banyak pengalaman,” katanya.

Dyani menjelaskan RSPI menangani sembilan pasien terkait Covid-19 dan kondisinya semuanya stabil.

Baca Juga:Mantan Dirut Pertamina BebasNina Hampir Dipastikan Dapat Rekom PDIP Maju di Pilkada Indramayu, Sambangi Kediaman Dewa Minta Nasihat

“Kondisi pasien secara keseluruhan cukup baik, tidak ada demam, rata-rata keluhan hanya sekedar batuk. Sejak beberapa hari lalu semua bisa dikatakan kondisinya tenang dan stabil, termasuk sampai hari ini,” katanya.

Enam dari sembilan pasien yang menjalani perawatan di RSPI sudah dikonfirmasi positif Covid-19 dan tiga lainnya berstatus pasien dalam pengawasan, yakni mereka yang menunjukkan gejala sakit serupa COVID-19 seperti influenza, demam, batuk, dan sesak nafas. (fin/hsn)

0 Komentar