Peserta Program IMP FUA 2024 IAIN Syekh Nurjati Diterima dengan Antusias di UniSHAMS Malaysia

Peserta Program IMP FUA 2024 IAIN Syekh Nurjati
Peserta Program IMP FUA 2024 IAIN Syekh Nurjati. Foto : Dok. FUA IAIN Syekh Nurjati - radarcirebon.id
0 Komentar

Di samping itu kegiatan IMP FUA 2024 ini merupakan salah satu implementasi dari program unggulan tersebut. 

Melalui Program Mobilitas Internasional yang diadakan di UniSHAMS Malaysia, diharapkan dapat terus memperkuat relasi dan kolaborasi internasional. 

Di mana akan berdampak positif pada peningkatan kualitas iklim akademik di kedua institusi. 

Baca Juga:6 Manfaat Puasa Bagi Kesehatan Yang Sudah Terbukti Secara IlmiahInilah 8 Langkah Cara Mandi Wajib Sesuai Sunnah dan Perbedaan Mandi Wajib dengan Mandi Junub

Program ini juga merupakan langkah konkret dari IAIN Syekh Nurjati Cirebon dalam mengembangkan jejaring internasionalnya. 

Dan program IMP FUA 2024 inimembuktikan komitmen mereka dalam meningkatkan kualitas pendidikan dan kerjasama lintas negara.

0 Komentar