Rekomendasi Build Lolita Terkuat di S23 Bikin Musuh Kerepotan, Gak Perlu Blade Armor

rekomendasi build lolita terkuat
0 Komentar

Item ini memberi Lolita kesempatan untuk hidup kembali cepat selepas kematian dan memberinya shield dan HP tambahan yang dapat menyerap damage dari lawan.

Dengan item ini juga Lolita mendapatkan 800 Hp tambahan dan 20 Physical defense tambahan.

5. Antique Cuirass

Rekomendasi build Lolita terkuat satu ini bisa kalian ubah dengan item lainnya seperti Twilight Armor tergantu dari situasi hero lawan.

Baca Juga:Event M5 Pass Mobile Legends Dimulai Hari Ini! Skin Eskklusif Yu Zhong untuk 5 Ribu Pemain19 Bacaan Doa Sehari Hari yang Mudah Dihapal Latin dan Artinya, dari Bangun Tidur sampai Tidur

Tapi, kebanyakan hero tank menggunakan item ini untuk mengantisipasi hero marksman lawan seperti hanabi, clint, Melissa, dan hero MM yang menggunakan physical damage lainnya.

Dengan item Defense yang satu ini, Lolita dapat mendapatkan pengurangan terhadap serangan Physical ATK dari lawan sebesar 8% selama 2 detik.

Meskipun efek yang dimiliki dari item ini hanyalah 2 detik, tapi dalam situasi war, item ini akan sangat berpengaruh dan dapat merubah jalannya pertarungan.

6. Athena’s Shield atau Radiant Armor

Dan rekomendasi build Lolita terkuat selanjutnya adalah armor untuk mengantisipasi magic defense.

Alasan kenapa diberikan pilihan antara Athena’s Shield atau Radiant Armor adalah karena penggunaanya dapat disesuaikan dengan hero magic damage lawan.

Athena’s Shield digunakan ketika melawan hero magic yang memberikan efek burst karena pasif yang dimiliknya adalah dapat memperoleh 25% pengurangan magic damage dalam kurun waktu 3 detik.

Dan untuk penggunaan Radiant Armor, kalian bisa menggunakan armor ini ketika melawan hero magic damage yang menimbulkan damage berkala.

Baca Juga:4 Amalan Menghapus Dosa Zina, Insha Allah Diampuni oleh Allah SWTMeninggalkan Kesan Buruk pada Penontonnya, Inilah Bentuk Kompensasi Konser BMTH dari Sang Promotr untuk Day 1 dan 2

Seperti amoon, Gusion, Valir, Lylia, dan hero magic damager berkala lainnya. Efek yang diberikan oleh item ini adalah mendapatkan magic reduction selama 3 setik yang berskala dengan level, efek ini aktif setelah menerima magic damage.

Kenapa Lolita Gak Perlu Blade Armor?

Kenapa rekomendasi build Lolita terkuat ini tidak terdapat Blade Armor di dalamnya? Meskipun efek pasif dari blade armor adalh dapat memantulkan basic damage dari lawan dengan memberikan physical damage 30% dari serangan aslinya.

Dan efek tambahannya adalah dapat memberikan damage reduction sebanayk 20% daru Physical deense hero kepada lawan dan menyebabkan slow kepada mereka sebesar 15% selama sedetik.

0 Komentar