Wayang Golek Jadi Media Sosialisasi

Wayang Golek Jadi Media Sosialisasi
MEDIA SOSIALISASI: Diskominfo mengadakan dialog interaktif di Gedung Kesenian Raksa Wacana yang dikemas dengan pagelaran wayang golek Dalang Irwana Putu Romo Gembol Sunandar dari Lingkung Seni Giri Marga. FOTO: AGUS PHANTER/RADAR KUNINGAN
0 Komentar

Menurutnya, hal itu dapat terjadi karena media tersebut juga menjalankan fungsi diseminasi informasi pada khalayak. Berbagai pesan pembangunan dapat disisipkan pada setiap pertunjukan yang mengandung percakapan dalam pagelaran wayang golek.
“Dengan memanfaatkan perkembangan teknologi informasi dan platform media sosial seperti youtube, semoga informasi pembangunan yang disampaikan dalam pagelaran itu dapat sampai kepada masyarakat,” pungkasnya. (ags)

0 Komentar