7 Wisata di Cirebon Terbaru yang Menarik !!

wisata cirebon
Sentra Batik Trusmi
0 Komentar

Panorama alam hijau dengan udara yang segar akan merefresh bosan, jenuh dan pusing akan beban pikiran sehari-hari. Kabupaten Cirebon memang menjadi salah satu daerah di Jawa Barat yang menyimpan banyak pesona wisata. Tidak hanya wisata sejarah dan budaya saja, namun juga wisata alam yang mempesona.

wisata alam menarik untuk liburan akhir pekan bersama keluarga di Cirebon yaitu Wana Wisata Ciwaringin, banyak spot wisata yang akan memanjakan liburan anda.  Alamat: Desa Ciwaringin, Kecamatan Ciwaringin, Cirebon, Jawa Barat

Kura-kura Belawa yang di keramatkan ini kabarnya hanya bisa di temukan di objek wisata Cikuya di Desa Belawa, Kecamatan Lemahabang, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Di objek wisata melihat kura-kura Belawa ini ada dua situs yang masih terjaga, yakni Situs Sumur Pamuyuran dan Situs Pasujudan.

Baca Juga:Tempat Wisata di Lembang Terbaru 2023 !! Kamu Harus Ke SiniSpesifikasi Nokia X6 HP Keren Harga Murah !!

Kepala Seksi Bidang Konservasi Kura Belawa, Dadan Hendarman mengatakan keberadaan kura-kura Belawa sudah ada sejak ratusan tahun lalu. Alamat: Belawa, Lemahabang, Cirebon, Jawa Barat

6.  Situ Sedong

Tempat ini merupakan waduk peninggalan zaman kolonial Belanda yang di bangun pada 1918. Gak kalah sejuk, tempat ini menawarkan pemandangan alam Gunung Ciremai. Kamu bisa berkeliling waduk dengan menggunakan sepeda bebek air. Alamat: Sedong Lor, Kec. Sedong, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat.

Suasana alam di Setu Sedong mampu memberi rasa nyaman bagi suasana hati dan pikiran. Pada sisi waduk sebelah barat yang berbatasan dengan jalan telah dibuat dinding beton untuk mencegah air danau agar tidak mengalir ke jalan. Disepanjang dinding beton ini menjadi tempat favorit pengunjung untuk bersantai menikmati tenangnya air danau. Bahkan tidak sedikit pengunjung yang punya hobi memancing menjadikan sepanjang sisi waduk di pinggir jalan ini sebagai spot untuk memancing.

0 Komentar