Selain itu, dirinya berharap agar berkas tersebut dapat selesai di pertengahan bulan depan, mengingat proses di gubernur selama 14 hari kerja. “Mudah-mudahan di pertengan bulan depan bisa selesai, karena proses di gubernur 14 hari. Jadi estimasinya pertengahan bulan depan selesai,” pungkasnya. (sam)