Jajaki TPS Khusus Pemilu 2024, KPU Indramayu Sosialisasi ke Ma’had Al Zaytun 

pemilu-2024
KPU bersama Bawaslu Indramayu melaksanakan sosialisasi TPS khusus Pemilu 2024 di Ma’had Al Zaytun . Foto: Kholil Ibrahim/Radarcirebon.id
0 Komentar

“Kemarin itu, dalam sosialisasi kita juga sampaikan mengenai teknis pengajuan TPS khusus untuk Pemilu 2024 dan sebagainya,” terangnya.

Toni  menambahkan, kesiapan pembuatan TPS khusus untuk Pemilu 2024 akan diketahui dalam waktu dekat.

BACA  JUGA: Jadi Lumbung Pangan Nasional, Hasil Panen Padi Indramayu 1,49 Juta Ton

Baca Juga:Umroh Ramadhan 2023 di Indramayu Sepi Peminat, Ini 2 Faktor PenyebabnyaDishub Edukasi Tertib Lalu Lintas Sejak Dini, Ini Kata Bupati Nina

Karena itu KPU Indramayu akan kembali melakukan koordinasi dengan pihak Ma’had Al Zaytun.

“Sampai sekarang kami masing menunggu siap atau tidaknya untuk membuat TPS khusus untuk Pemilu 2024,” tandasnya. (kho)

0 Komentar