5. Proses seleksi PPPK dan PNS
Selain dari tunjangan, gaji, masa kerja, dan batas usia melamar, perbedaan PPPK dan PNSyang selanjutnya adalah berdasarkan proses seleksinya.
PNS | PPPK |
Tes dalam seleksi PNS antara lain meliputi Seleksi Administrasi, Seleksi Kompentensi Dasar (SKD), dan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB). | Lalu, untuk tes dalam seleksi PPPK, ada tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD), dan Seleksi Kompetensi Manajerial, Seleksi Kompetensi Teknis, dan Seleksi Kompetensi Sosial Kultural. |
lalu, baik untuk seleksi PPPK dan PNS sama-sama dapat mengintegrasikan beberapa tahap wawancara dan tes praktik dalam tahap tes seleksi, di samping seleksi administrasi.
Nah, itulah tadi perbedaan PPPK dan PNS yang perlu kalian ketahui dari berbagai aspek.