Cairan tubuh yang hilang tersebut bisa diganti dengan cara mengkonsumsi air putih yang banyak. Nah, apabila tubuh sudah terhidrasi dengan baik, maka setiap sel, jaringan dan organ dalam tubuh dapat bekerja dengan optimal.
3. Memakai Baju Yang Berbahan Ringan dan Longgar
Disarankan untuk memakai baju yang memiliki bahan ringan dan longgar sehingga terik panas tidak terlalu menyerap ke dalam baju yang dikenakan. Mengingat, baju yang berbahan tebal akan lebih mudah menyerap panas sehingga tubuh akan merasakan gerah dan kondisi ini tentu tidak nyaman untuk kita dalam beraktivitas.
https://www.youtube.com/watch?v=zsoJxE6VAHs&t=41s
Baca Juga:TERNYATA INI! Manfaat Bedak Kelly Untuk Flek HitamMANTUL! Hp Nokia C31, Spek Mumpuni Dengan Harga Cuma Satu Jutaan Doang!
Nah, itulah beberapa tips yang bisa dilakukan untuk menghadapi cuaca panas ekstrem. Tetap jaga kesehatan, ya! (*)