CIREBON, RADARCIREBON.ID- 7 Manfaat Minyak Zaitun Untuk Wajah Yang Jarang Diketahui Banyak Orang, Apa Saja Manfaatnya? Penasaran? Simak disini sampai habis.
Minyak zaitun, mendengar namanya saja mungkin kita sudah familiar dengan nama tersebut.
Minyak zaitun berasal dari mediterania atau lebih tepatnya berada di asia bagian barat.
Baca Juga:MEMBUAT KULIT WAJAH BENING DAN KINCLONG SEPERTI KULIT BAYI! Ini Nih 5 Manfaat Minyak Zaitun Yang Wajib Kamu Ketahui, Simak DisiniTernyata Begini Cara Buat Masker Pencerah Wajah Dengan Minyak Zaitun Di Tambah Air Mawar , Buatnya Simpel Praktis Dan Bisa Di Buat Di Rumah Setiap Hari, Berikut 3 Cara Buat Masker Pencerah Wajah Dari Minyak Zaitun Simak Disini
Minyak zaitun ternyata sudah dipakai dalam kehidupan sehari hari manusia selama ratusan tahun yang lalu loh.
Minyak zaitun di produksi atau di dapatkan dari pohon atau buah zaitun.
Untuk zaman sekarang sangat mudah sekali menjumpai minyak zaitun dan tidak perlu mencari buah atau pohon zaitunnya secara langsung.
Minyak zaitun kini tersedia dengan kemasan botol dengan berbagai merk dan kemasan yang modern.
Fakta menarik tentang minyak zaitu, ternyata bisa digunakan pada wajah loh.
Selain digunakan pada wajah ternyata minyak zaitun memiliki banyak manfaat yang terkandung di dalamnya, apa saja?
Berikut 7 Manfaat Minyak Zaitun Yang Jarang Di Ketahui Banyak Orang.
1. Melembabkan kulit wajah
Minyak zaitun mengandung vitamin e yang merangsang produksi minyak alami kulit sehingga wajah akan terlihat lebih lembab dan tidak kering.
Baca Juga:WAJAH CERAH BERSERI DAN NAMPAK PUTIH! Ini Nih Manfaat Serta Khasiat Minyak Zaitun Untuk Wajah Beserta Cara Pakai Minyak Zaitun Pada Wajah Di Tambah Air Mawar Viva Simak 3 Caranya Disini.BERKHASIAT MENCERAHKAN DAN MEMUTIHKAN KULIT WAJAH! Ini Nih Perpaduan Alami Minyak Zaitun Dan Air Mawar Viva Beserta Cara Menggunakannya Simak Selengkapnya Disini
2.Mengatasi Bibir Pecah-Pecah
Mengalami bibir percah pecah terjadi akibat kurangnya air kondisi bibir yang kering atau panas dalam.
Oleskan minyak zaitun secukupnya ke bagian bibir untuk mengurangi bibir menjadi kering.
3.Memudarkan bekas jerawat
Minyak zaitun mengandung vitamin E yang dapat memudarkan noda bekas jerawat dan membentuk sel kulit baru.
4.Mengecilkan Pori-Pori Wajah.
Sebagian besar orang mungkin terganggu dengan adanya pori-pori besar pada wajah, ternyata minyak zaitun bermanfaat untuk mengecilkan pori pori wajah loh berikut caranya.
Oleskan minyak zaitun pada area wajah yang berpori besar dan berminyak. Lakukan rutin setelah selesai membersihkan wajah.