RADARCIREBON.ID- Perhatikan Tips dan Cara Membuat Masker Rambut dari Minyak Zaitun Campur Madu dan Alpukat, Rambut Jadi Mengkilap dan Lembut, Yuk Intip Cara Buatnya di Sini…
Seperti diketahui, manfaat minyak zaitun memang banyak sekali. Termasuk bisa untuk membuat masker rambut dari minyak zaitun campur madu dan alpukat.
Karena itu, Anda wajib tahun cara membuat masker rambut dari minyak zaitun campur madu dan alpukat, di mana kalau digunakan hasilnya bikin rambut mengkilap dan lembut.
Baca Juga:Perhatikan Tips dan Cara Menggunakan Masker Minyak Zaitun, Pakai sebelum Tidur Bikin Wajah Glowing di Pagi Hari, Manfaatnya Memang Banyak!SEDANG BERLANGSUNG! Ini Link Live Streaming Persib vs Madura United
Jadi ini namanya resep sehat. Tapi, kenapa menggunakan minyak zaitun dengan campuran madu dan alpukat?
Nah, tiga bahan ini sudah diakui dunia banyak manfaatnya. Alpukat misalnya, kaya akan asam lemak, antioksidan dan Vitamin A, B, serta E.
Sehingga, dipadukan dengan minyak zaitun dan madu untuk masker rambut, maka akan menghasilkan rambut yang mengkilap dan lembut.
Tips dan Cara Membuat Masker Rambut dari Minyak Zaitun Campur Madu dan Alpukat, Yuk Intip Cara Buatnya
Langsung saja ya kita bahas mengenai cara membuat masker rambut dari minyak zaitun yang dipadukan dengan madu dan alpukat.
Tiga bahan ini, yakni minyak zaitun, madu, dan alpukat, tentu sangat mudah ditemui. Bisa dibeli di pasar-pasar tradisional, atau juga di toko-toko modern.
Kalau sudah dapat bahannya, perhatian cara membuatnya baik-baik sehingga hasilnya maksimal untuk rambut Anda. Hasilnya rambut mengkilap dan lembut.
Baca Juga:Besok, Kabareskrim Agus Andrianto Jadi Wakapolri, Sertijab Dipimpin Langsung KapolriLink Live Streaming Persib vs Madura United, Liga 1 2023/2024 Hari Ini di GBLA Bandung