Biasanya Keladi Tumbuk disantap bersama lauk dan sayur seperti sayur pakis, ikan asap, sambal, dll. Keladi Tumbuk punya tekstur yang lembut dan rasa yang netral. Perpaduan dari Keladi Tumbuk yang netral, memang cocok saat dimakan bersama ikan asap dan sayur pakis yang gurih. Perpaduan ini menciptakan sebuah pengalaman makan yang unik dan wajib untuk di coba.