8 Kosmetik Hits Pada Zaman Dulu yang Selalu Menjadi Favorit

merk kosmetik lokal
Ini Dia 7 Merk Kosmetik Lokal yang Sering Disangka dari Luar Negeri, Kualitasnya Memang Top, Ini Rinciannya. Foto: IST.
0 Komentar

6. Bedak Saripohatji

Nggak asing dong dengan istilah bedak dingin? Bedak yang sudah ada sejak tahun 1927 ini juga nggak kalah sensasional.

Bukan cuma bisa dipakai sebagai bedak, produk yang satu ini juga bisa dipakai sebagai masker untuk mencerahkan wajah dan menghilangkan jerawat. Caranya juga mudah.

Kamu hanya perlu mencampurkan sedikit bubuk bedak dengan sedikit air hingga berbentuk pasta. Lalu, langsung aplikasikan ke wajah dan diamkan selama beberapa menit.

Baca Juga:7 Rekomendasi Bedak Tabur Untuk Semua Jenis Kulit BerjerawatLegendaris Banget Loh, 8 Produk Kecantikan Jadul ini Hits Banget di Era 90-an loh! Ada yang Suka Juga Gak?

7. Bedak Fanbo

Siapa bilang kosmetik dengan kemasan cantik cuma ada di era millennials ini? Dulu juga ada kok. Salah satunya adalah bedak dari Fanbo.

Dengan kemasan berbentuk kotak berwarna kuning berhiasan gambar bungan dan seorang perempuan, bedak dengan herga yang affordable ini juga sempat booming pada masanya.

8. Bedak Tabur Marcks

Kalau yang satu ini pasti kamu tahu dong? Yup, bedak Marcks memang jadi favorit banyak orang, nggak terkecuali para beauty enthusiast.

Walaupun kemasannya cukup besar dan harganya terjangkau, kualitas bedak yang satu ini patut diacungi jempol.

Demikianlah Artikel Terbaru Mengenai Info Terbaru Tentang 8 Kosmetik Hits Pada Zaman Dulu yang Selalu Menjadi Favorit

0 Komentar