CIREBON, RADARCIREBON.ID-Â Hanya gunakan air mawar saat malam hari wajah menjadi bening bersih dan putih di pagi hari, penasaran? simak di bawah ini untuk tata cara buatnya.
Air mawar adalah air yang dihasilkan dari mahkota bunga mawar. Biasanya, jenis mawar yang dipakai untuk membuat larutan ini adalah bunga mawar Damask atau Rosa Damascena.
Hal ini dikarenakan mawar jenis Damask memiliki kandungan minyak yang lebih sedikit dibandingkan dengan jenis air mawar lainnya.
Baca Juga:Berikut 4 Cara Dan Tips Menggunakan Air Mawar Viva Sebelum Tidur, Agar Wajah Putih Bersih Dan GLOWING Di Pagi Hari, Simak Tata Cara Pakai Serta URUTANNYA DisiniBerikut Ini Adalah 3 Langkah Mudah Pakai Minyak Zaitun Di Malam Hari, Buat Wajah Bening Bersih Dan Cerah Berseri Saat Pagi Hari, Simak Disini Untuk Cara Pakainya
Karena berasal dari campuran ekstrak bunga mawar, tidak heran apabila air mawar memiliki aroma semerbak bak bunga mawar dan mengandung banyak manfaat baik terutama bagi kulit.
Ternyata ada satu manfaat lain dari air mawar yaitu bahwa ternyata air mawar juga menjadi salah satu alat kecantikan yang baik untuk kesehatan kulit wajah juga loh.
Air mawar adalah hasil penyulingan dari bunga mawar. Penyulingan tersebut yang menghasilkan kandungan minyak dari kelopak mawar dan juga cairan aromatik yang bagus untuk kesehatan kulit.
Hasil penyulingan tersebutlah yang diolah menjadi air mawar.
Kandungan minyak dan aromatik tersebut mengandung bahan antiseptik dan antibakteri yang bagus untuk relaksasi pada kulit.
Air mawar juga memiliki banyak vitamin seperti vitamin A, C, dan E yang baik apabila di gunakan pada wajah.
Untuk mendapatkan air mawar saat ini tidak perlu lagi repot repot mencari bunga mawar lalu mengekstraknya sendiri, kini sudah tersedia air mawar kemasan botol yang dapat mudah kita temui di berbagai minimarket
Produk air mawar atau merk air mawar yang paling terkenal atau populer adalah air mawar viva yang merupakan produk dari viva kosmetik.