8 Merk Lipstik Pilihan Wanita Indonesia, Brand Lokal Berkualitas Dunia

merk lipstik lokal
Inilah 10 Merk Lipstik Lokal Kualitas Terbaik, Awet di Bibir Sepanjang Hari dan Tidak LENGKET. Foto: IST.
0 Komentar

7. Ashanty by Ashanty

Nah, ini merupakan lipstik atau produk milik artis kenamaan Ashanty yang juga istri Anang Hermansyah.

Ashanty yang merupakan ibu sambung Aurel Hermansyah itu memang meluncurkan merek kosmetik yang diberi nama Ashanty.

Ashanty juga memproduksi lipstik dengan nama Ashanty Lip Matte. Ada banyak pilihan warna, di mana produk ini nyaman dipakai tanpa rasa kering di bibir.

8. ESQA

Baca Juga:Siswa Baru di SDN Mulyasari Cirebon Hanya 1 Orang, Kalah dengan Madrasah IbtidaiyahTak Yakin BIJB Kertajati Langsung Ramai, Pemkab Majalengka dan Sekitarnya Diminta Rajin Promosi

Pada produk kali ini adalah ESQA yang juga produk lipstik merek lokal. Disebutkan bahwa produk lokal ini dihadirkan dua wanita cantik, Cindy Angelina dan Kezia Toemion.

Bahkan selain memproduksi lipstik lokal, keduanya juga membuat palette yang berisi perona pipi atau blush dan bronzer. Disebutkan bahwa semua produk ESQA, vegan, sehingga tak perlu khawatir karena komposisinya yang aman.

Itulah ulasan mengenai lipstik pilihan wanita Indonesia, brand lokal berkualitas dunia. (*)

0 Komentar