CIREBON, RADARCIREBON – Minyak zatun dari ekstrak buah zaitun ini memang terkenal memiliki segudang manfaat, terutama dalam merawat kulit wajah.
Sehingga tidak diherankan lagi, jikalau banyak juga yang menjadikan minyak zaitun ini sebagai kandungan dalam skincare wajah.
Penggunaan skincare pada wajah merupakan perawatan yang pokok dan harus rutin dilakukan, untuk menghasilkan kulit wajah yang sehat, lembab dan lembut crah berseri.
Baca Juga:Mudah, Begini Cara Memutihkan Wajah dengan Minyak Zaitun Dijamin Cepat Ampuh!Jadi Lebih Tau, Cara Cepat dan Tepat Memutihkan Wajah Dengan Minyak Zaitun, Campur 4 Bahan Ini Pasti Ampuh!
Memilih skincare dengan kandungan minyak zaitun di dalamnya, merupakan salah satu pilihan yang tepat.
Dikarenakan minyak zaitun kaya akan vitamin dan sifat antioksidan-nya yang mampu memberikan perlindungan dan perawatan wajah dari radikal bebas.
Selain itu, dikarenakan minyak zaitun terbuat dari bahan alami, sehingga dapat anda aplikasikan skincare yang mengandung minyak zaitun ini setiap hari, hasilnya pun aman dan mampu memberikan perawatan maksimal pada wajah.
5 Skincare Berbahan Minyak Zaitun, Ampuh Buat Wajah Lembab, dan Lembut Cerah Berseri!
Berikut ini 5 skincare berbahan minyak zaitun:
1. Anti-Pollution Face Wash Zaitun
Anti-Pollution Face Wash Zaitun dari mustika ratu merupakan sabun wajah yang mengandung zaitun dan ekstrak biji kelor sebagai antioksidan.
Sabun wajah ini memiliki tekstur warna hijau yang creamy dan ringan. Saat digunakan, sabun wajah ini tidak terlalu berbusa namun setelah dibersihkan wajah terasa lembut lembut, dan segar.
Mengandung nutrisi olive organik yang mempunyai banyak kandungan vitamin.
Selain itu, kandungan buah zaitun pada produk ini sebagai pemberi nutrisi pada wajah dan anti-oksidan yang melindungi wajah dari polutan perusak kulit wajah.
Baca Juga:5 Skincare Pencerah Wajah Yang Mengandung Niacinamide Terbaik 2023Memutihkan Secara Cepat, Hilangkan Flek dan Wajah Kusam, Ketahui Ada 3 Kandungan Skincare yang Ampuh Mencerahkan Wajah!
Tak hanya mengangkat kotoran dari pori saja, pembersih wajah ini mampu memberikan kelembapan secara penuh setelah memakainya.