4. Warna lipstik ‘Cherry red’
Warna lipstik untuk bibir hitam yang juga bisa kamu coba adalah cherry red yang bisa membuat wajahmu terlihat lebih cerah.
Warna merah cerah ini bisa membuat bibir kamu menjadi lebih hidup dan tak lagi nampak gelap. Kamu bisa mencoba rekomendasi lipstik dari Revlon Super Lustrous Lipstick dengan shade Cherries in the Snow.
5. Warna lipstik ‘Dark peach’
Terakhir ada dark peach yang juga termasuk warna lipstik untuk bibir hitam. Dark peach, atau juga dikenal dengan warna coral, sangat cocok untuk pemilik kulit gelap dan bibir hitam.
Baca Juga:Jadi Gini 6+ Khasiat Hebat Minyak Zaitun, Mampu Mencerahkan dan Melembutkan Wajah Seketika!Manfaat Minyak Zaitun Digunakan Rutin Hingga Usia 40 Tahun, Buat Kulit Wajah Tidak Menua Kenyal Dan Kencang Sepanjang Tahun!
Namun, kamu harus pintar memilih jenis warna peach, ya. Pilihlah warna peach yang lebih tua agar bisa terlihat lebih bold di bibirmu.
Demikian informasi tentang ‘Ini Dia 5+ Warna Lipstik Terbaik yang Cocok untuk Bibir Hitam, Siap-siap Tampil Cantik Memuaskan!’ semoga bermanfaat.