Cara Pembuatan:
1. Siapkan ketiga bahan tersebut, kemudian masukan 1 sendok makan susu dancow dan satu sendok teh baby oil kedalam mangkok.
2. Kemudian aduk kedua bahan tersebut hungga tercampur, setelah itu masukan perasan jeruk nipis secukupnya, aduk sampai membentuk seperti masker wajah.
3. Setelah itu bersihkan wajah terlebih dahulu menggunakan air bersih atau sabun cuci muka agar kandungan dari masker ini meresap sempurna pada wajah.
Baca Juga:Calon Pendaftar PPPK dan CPNS 2023 Daerah Cirebon dan Sekitarnya Wajib Tahu, Yuk Intip Bocoran Soal TWK Sampai TKP Disini!!!Rekomendasi 4 Pilihan Lipstik Terbaik Untuk Ibu-Ibu Sesuai Warna Bibir Masing-masing, Dijamin Pangling Serasa Umur 20 an!!
4. Oleskan secara merata masker susu dancow dan baby oil ini pada wajah, kemudian tunggu sekitar 15-20 menit.
5. Jika sudah, bersihkan bekas masker tadi dengan air bersih.
Untuk hasil yang maksimal coba gunakan masker ini 2 sampai 3 kali dalam seminggu, gunakanlah masker ini pada malam hari sebelum tidur.
Itulah Tips jitu mengencangkan kulit wajah dengan menggunakan masker susu dancow dan baby oil yang bisa Anda aplikasikan di rumah, selain khasiatnya yang terbukti ampuh masker ini jitu tidak membuat kantong Anda kosong, karena harganya yang terjangkau dan mudah untuk didapatkan.