Setelah itu, kamu perlu menunggu sejenak agar ampas kopi turun dan menciptakan rasa terbaiknya.
Kopi ini dibanderol dengan harga Rp30-Rp33 ribu untuk ukuran 380 g.
4. Tropicana Slim Café Latte
Tropicana populer dengan produk gula rendah kalori yang bisa dinikmati oleh para penderita diabetes.
Baca Juga:Ini Dia 10 Ide Konten Video TikTok Agar Banyak yang Nonton5 Manfaat Bagian Pohon Pepaya Selain Buahnya
Sekarang kamu bisa menikmati produk kopi yang juga rendah kalori dan tanpa gula tambahan. Biarpun begitu, rasa kopi yang dihasilkan tetap nikmat untuk dikonsumsi.
Konsumsi kopi Tropicana Slim Café Latte setiap pagi untuk menghilangkan kantuk dan siap menjalankan aktivitas.
Selain itu, kopi ini pun bisa dijadikan teman untuk camilan sehat kamu.
Harga kopi Tropicana Slim ini hanya sekitar Rp30-Rp35 ribu.
5. JJ Royal Kopi Tubruk
Satu lagi merek yang tidak boleh ketinggalan adalah JJ Royal. Kopi tanpa gula untuk diet yang premium ini punya cita rasa khas yang sangat nikmat.
JJ Royal juga hanya menggunakan biji kopi terbaik untuk setiap kemasannya.
Setiap sachetnya bisa menghasilkan kopi hitam rendah kalori yang sangat kental. Kamu bisa mengonsumsi 2-3 sachet kopi setiap harinya untuk mendapatkan manfaatnya.
Kopi ini dibanderol dengan harga sekitar Rp50-Rp60 ribu.
Demikianlah Artikel Terbaru Mengenai Info Terbaru Tentang 5 Kopi Hitam Terbaik untuk Diet