Dengan menggunakan air panas dengan kisaran suhu diantara 195 derajat hingga 205 derajat Farenhei, kalian bisa menuangkannya pada bubuk kopi yang memiliki tekstur grind halus.
Pastikan kalian memasangkan alat filter yang bersih agar dapat memisahkan kopi dengan ampasnya.
Tunggu sejenak dan tuang kembali air panasnya dan tunggu sampai kopi menetes hingga sempurna.
Baca Juga:5 Hal Ini Punya Efek Buruk, Kopi Tidak Boleh Dicampur Dengan Bahan-Bahan berikutDiperankan Oleh Jisoo dan Lee Min Ho, Ini Dia Sinopsis Omniscient Readers Viewpoint, Film Adaptasi Webtoon
Setelah selesai, kalian bisa angkat filter dan tuangkan kopi dalam gelas. Untuk menambah rasa yang manis, kalian bisa menggunakan susu, gula, ataupun gula aren.
2. Coffe Dripper
Cara bikin kopi yang enak selanjutnya adalah dengan menggunakan alat coffee dripper. Tidak diragukan lagi, membuat kopi dengan cara tradisional memang menghasilkan rasa yang luar biasa.
Anda bisa menggunakan kopi bubuk halus untuk membuat minuman kopi seperti di kedai.
Masukan bubuk kopi ke dalam alat filter dan penyeduh kopi, lalu tuang air mendidih ke tengahnya. Tunggu hingga kopi benar-benar menetes. Agar seduhan air lebih merata, pakai teko gooseneck.
3. French Press
Cara bikin kopi yang enak dan sederhana ini banyak digunakan oleh masyarakat umum karena cara penggunaanya yang mudah.
Menyeduh kopi dengan french press ini sangat simple. Tapi kalian perlu menggunakan bubuk kopi yang digiling dengan kasar untuk menggunakan alat ini.
Campurkan bubuk kopi dengan tekstur kasar ke dalam alat dengan air panas. Lalu kalian aduk hingga merata dan diamkan selam 5 menit sembari terus menekan tuas secara konsisten.
Baca Juga:Berikut Ini Spoiler dan Tempat Baca Komik Lookism 472 Bahasa Indonesia, Aliansi 4 Men CrewJisoo Blackpink Jadi Murid Lee Min Ho di Film The Omniscient Reader’s Viewpoint
4. Mesin kopi otomatis
Tapi dari semua cara di atas, mungkin dengan alat ini cara bikin kopi yang enak akan jadi lebih mudah karena menggunakan penyeduhan otomatis dengan hasil kopi espresso.
Metode yang paling sederhana dan kontemporer adalah yang ini. Menekan tombol di mesin kopi dan tambahkan susu untuk membuat kopi lebih nikmat.
Mesin kopi otomatis, di sisi lain, biasanya lebih mahal karena fitur grinding dan desain yang menarik.
5. Mesin kopi teko
Mesin kopi Kels berkapasitas 600 ml dengan fitur anti-drip memungkinkan Anda menikmati kopi hangat kapan saja.