RADARIREBON.ID – Nabi Ibrahim merupakan bai yang memiliki julukan ulul azmi atau nabi yang memiliki kesabaran yang luar biasa meskipun telah diuji oleh Allah SWT.
Bukti dari kesabarannya adalah tetap mentaati perintah Allah SWT untuk menyembelih putra kesayangan nabi Irahim, yaitu nabi Ismail
Beliau bisa menjadi salah salah satu teladan kita umat Muslim, salah satunya yaitu dengan melafalkan doa nabi Ibrahim berikut ini.Selain mendapatkan ujian disuruh menyembelih anaknya, Nabi Ibrahim juga mengalami ujian dari umatnya.
Baca Juga:Waspada! 5 Bahaya Tidur Sore, Bisa Meningkatkan Kadar KolesterolKumpulan Cheat GTA 5 Terlengkap Mulai dari Platform PC dan PS
Karena menghancurkan patung-patung yang disembang oleh masyarakat jahiliyah, nabi Ibrahim dibakar hidup-hidup oleh masyarakat.
Tapi dengan seizin Allah SWT, api yang membakar tubuh nabi Ibrahim menjadi dingin dan setelah itu ada beberapa penduduk yang menjadi umat nabi Ibrahim.
Nah, kalian dapat mengamalkan doa nabi Ibrahim berikut ini. Dengan itu, kalian bisa memdapatkan keutamaan yang terkandung di dalamnya.
Tak usah berlama-lama lagi, berikut ini adalah 5 doa nabi Ibrahim yang bisa kalian amalakn dan dapatkan keutamaannya.
1. Doa meminta keturunan sholeh
Doa nabi Ibrahim yang pertama adalah doa meminta keturunan yang sholeh. Dalam Al Quran tertuang doa perhomohonan yang keutamaannya meminta diberikan keturunan yang sholeh kepada Allah SWT.
Dan doa yang tertuang dalam Al Quran tersebut adalah berikut, yang artinya:
“Rabbi hab li minas-saalihiin.”
Artinya: “Ya Tuhanku, anugrahkanlah kepadaku (seorang anak) yang termasuk orang-orang yang shaleh.” (QS. As-Shaffat: 100).
Baca Juga:5 Produk Toner untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Efektif Kurangi Produksi Minyak di Wajah7 Pilihan Face Wash Pria yang Bikin Wajah Cerah dan Berenergi
Dalam doa ini, nabi Ibrahim meminta untuk diberikan keturunan yng sholeh. Hal ini sekaligus mendoakan anaknya menjadi manusia yasng terpuji.
Memilik kepribadian yang baik, beriman kepada Allah, dan memiliki kehidupan yang seimbang antara dunia dan akhirat.
2. Doa agar negeri aman
Doa nabi Ibrahim yang selanjutnya adalah doa agar diberikan keamanan untuk negeri serta makmur hidup rakyatnya.
Dengan negeri yang aman, kalian tidak perlu khawatir adanya perpecahan dan peperangan, kalian dapat membesarkan anak-anak dengan tenang agar mendapat pendidikan yang terbaik, serta memiliki kekebasan dan keamanan untuk beribadah.